Jump to content
IP Server Baru: 51.79.212.100 ×

Rudianto_Salam [KinGTrixy]


Recommended Posts

Rudianto_Salam


686c19d18c838c14c2f09bba67727617.jpg

 

     Rudianto adalah seorang pemuda yang lahir pada tanggal 17 mei 1998 di Yogyakarta, Indonesia. Rudianto tinggal bersama orangtuanya, ayah Rudianto bernama Rahman dan ibunya adalah bernama Siti, mereka hidup di dalam keluarga yang sederhana. Rudianto memiliki adik perempuan bernama Anisa, dan Rudianto dan Anisa memiliki sifat dan kepribadian yang berbeda. Rudianto adalah anak yang rajin kepada orang tua dan tipe yang bekerja keras, sementara Anisa anak yang cenderung malas dan ceroboh. Rudianto selalu bercita-cita untuk pergi merantau ke negara asing dan bekerja di kota besar, akan tetapi keterbatasan dalam ekonomi membuatnya menyadari bahwa Rudianto harus mengurungkan cita-citanya sementara. Rudianto harus mencari pekerjaan dan menabung untuk mewujudkan impian tersebut.


     Kesehariannya Rudianto sangat tekun dalam usahanya dan giat menabung bahkan rela tidak makan demi mengumpulkan dan menabung uang tersebut. Kehidupannya memiliki banyak rintangan dan Rudianto tidak pernah menyerah dalam mencari pekerjaan. Akhirnya Rudianto berhasil mendapatkan pekerjaan sebagai sopir truk kontainer. Rudianto memulai karirnya sebagai sopir truk dan dengan tekun bekerja, Rudianto berhasil mengumpulkan sejumlah uang yang cukup. Akan tetapi perjalanan Rudianto tidak selalu sesuai impiannya. Suatu hari Rudianto mengemudikan truk di tengah malam dalam kondisi mengantuk dan naasnya Rudianto menabrak pengendara lain dan mengalami kecelakaan yang serius. Kecelakaan tersebut membuatnya terpaksa berhenti bekerja dan mengalami cedera yang serius dan korban yang Rudianto tabrak pun mengalami koma, keluarga mereka menuntut keluarga Rudianto untuk bertanggung jawab. Setelah melewati masa pemulihan yang panjang, Rudianto merenungkan tabungannya yang terkuras banyak karena membiayai perobatannya dan korban yang Rudianto tabrak. Untungnya pihak perusahaan memberikan kompensasi kepada Rudianto yang uang tersebut Rudianto gunakan untuk memulai usaha baru atau merantau dan keputusannya bulat untuk merantau, Rudianto ingin mewujudkan cita-citanya walaupun tabungannya kurang mencukupi.


     Rudianto mulai merencanakan perjalanan menuju kota yang ada di Amerika Serikat yaitu Los Santos, setibanya di Los Santos Rudianto mulai mencari pekerjaan baru. Rudianto memutuskan untuk kembali bekerja sebagai sopir truk, karena Rudianto merasa bahwa pekerjaan itu cocok dengan pengalaman hidupnya. Rudianto bekerja keras dan dengan tekun dalam pekerjaannya mengendarai truknya, terkadang di jam luar operasionalnya Rudianto bekerja sebagai Sweeper yang bertugas dibawah pemerintahan untuk membersihkan jalanan Los Santos. Bertahun-tahun kemudian dan berkat kerja kerasnya Rudianto berhasil mengumpulkan uang yang cukup untuk membeli sebuah Road Train sendiri dan sebuah rumah sederhana.

 

 


 

Questions

Character Story Pertama: Yes

Durasi bermain di JG:RP: 1 - 3 bulan

URL Namechange:

Account UCP yang saya miliki:
Tidak ada

 

Account Forum yang saya miliki:
Trixy

 


 

Saya Trixy selaku pemilik account UCP KinGTrixy bersedia jika Character saya yang disebut di atas (Rudianto_Salam) dibanned permanent jika character story yang saya buat di atas berupa plagiat dari story milik orang lain.

Edited by Trixy
Link to comment

Sebelum melanjutkan revisi, mohon dijawab pertanyaan di bawah ini:

  1. Apakah ini adalah pertama kali kamu membuat Character Story ? (Ya/Tidak)
  2. Sudah berapa lama kamu main JG:RP? ( Kurang dari 1 bulan / 1 - 3 bulan / 4 - 6 bulan / 6 bulan - 1 tahun / 1 tahun lebih / 3 tahun lebih / 5 tahun lebih )
  3. Apakah character ini baru kamu buat atau baru melakukan prosess Namechange ? (Buat baru/Namechange)
  4. Apakah kamu memiliki account UCP selain yang kamu mainkan saat ini? (Ya/Tidak)
  5. Apakah kamu memiliki account Forum selain yang kamu pakai saat ini? (Ya/Tidak)
  6. Dimana tempat kamu bermain sekarang? (Di rumah / Di warnet)

 

PENTING: Harap diperhatikan ketentuan dibawah ini!

  1. Menggunakan font yang mudah dibaca (Arial, Tahoma, atau Verdana). Font size: 14, dan jangan diberikan atribut berlebihan (BoldItalic, atau Underline)
  2. Pastikan format penulisan Justify yaitu rata kanan-kiri menggunakan tombol image.png pada toolbar di atas.
  3. Tidak boleh ada plagiarisme! ( Silahkan cari di internet untuk plagiarism checker, contoh: https://smallseotools.com/plagiarism-checker/ )
  4. Ejaan, tanda baca, dan grammar harus sesuai dengan standar bahasa yang dipilih (Bahasa Indonesia atau English).
  5. Character story minimal harus memiliki 300 kata yang dipecah menjadi minimal 3 paragraph. 
  6. Gunakan huruf kapital sesuai penempatan kata dan juga yang baik dan benar.
  7. Untuk mengubah story / cerita character kamu, gunakan feature edit yang sudah disediakan:
    Spoiler

    edit.png

     

 

Link to comment
8 minutes ago, BabiHutan said:

Sebelum melanjutkan revisi, mohon dijawab pertanyaan di bawah ini:

  1. Apakah ini adalah pertama kali kamu membuat Character Story ? (Ya/Tidak)
  2. Sudah berapa lama kamu main JG:RP? ( Kurang dari 1 bulan / 1 - 3 bulan / 4 - 6 bulan / 6 bulan - 1 tahun / 1 tahun lebih / 3 tahun lebih / 5 tahun lebih )
  3. Apakah character ini baru kamu buat atau baru melakukan prosess Namechange ? (Buat baru/Namechange)
  4. Apakah kamu memiliki account UCP selain yang kamu mainkan saat ini? (Ya/Tidak)
  5. Apakah kamu memiliki account Forum selain yang kamu pakai saat ini? (Ya/Tidak)
  6. Dimana tempat kamu bermain sekarang? (Di rumah / Di warnet)

 

PENTING: Harap diperhatikan ketentuan dibawah ini!

  1. Menggunakan font yang mudah dibaca (Arial, Tahoma, atau Verdana). Font size: 14, dan jangan diberikan atribut berlebihan (BoldItalic, atau Underline)
  2. Pastikan format penulisan Justify yaitu rata kanan-kiri menggunakan tombol image.png pada toolbar di atas.
  3. Tidak boleh ada plagiarisme! ( Silahkan cari di internet untuk plagiarism checker, contoh: https://smallseotools.com/plagiarism-checker/ )
  4. Ejaan, tanda baca, dan grammar harus sesuai dengan standar bahasa yang dipilih (Bahasa Indonesia atau English).
  5. Character story minimal harus memiliki 300 kata yang dipecah menjadi minimal 3 paragraph. 
  6. Gunakan huruf kapital sesuai penempatan kata dan juga yang baik dan benar.
  7. Untuk mengubah story / cerita character kamu, gunakan feature edit yang sudah disediakan:
      Reveal hidden contents

    edit.png

     

 

  1. Apakah ini adalah pertama kali kamu membuat Character Story ? (Ya)
  2. Sudah berapa lama kamu main JG:RP? ( Kurang dari 1 bulan / 1 - 3 bulan )
  3. Apakah character ini baru kamu buat atau baru melakukan prosess Namechange ? (Buat baru)
  4. Apakah kamu memiliki account UCP selain yang kamu mainkan saat ini? (Tidak)
  5. Apakah kamu memiliki account Forum selain yang kamu pakai saat ini? (Tidak)
  6. Dimana tempat kamu bermain sekarang? (Di rumah)
Link to comment
email_logo.pngJogjagamers Reality Project
Helper Team
Character Story

Dear @Trixy,

 

I am writing to you in regards of your recently submitted character story, we have reviewed your character story and, as a result, have come to the decision to ACCEPT your request. Please read this guide to activate your character story In-Game via our UCP Website.

We hope that you may use this character story to further develop your character.

 

Sincerely,
@BabiHutan
JG:RP Helper Team

Link to comment
Guest
This topic is now closed to further replies.
×
×
  • Create New...