mi zulk Posted July 7, 2021 Posted July 7, 2021 Beberapa hari yang lalu ada seseorang yang membuat sesuatu tentang Apa itu jenis muscle car? Nah, disitu juga dijelaskan kalo Rata-rata Muscle Car menggunakan mesin bertenaga V8. Nah, kamu sudah ngerti belum soal Mesin V8? Atau mungkin mesin V? Disini kita akan belajar soal Mesin V, pengaplikasiannya dan sedikit penjelasan soal mesin V. Mari kita simak.... Apa itu mesin V? Pertama, kita harus tahu dulu apa itu mesin V? Secara teknis, mesin V sendiri adahal sebuah mesin/engine yang disusun atau dikonfigurasi dengan posisi piston menyerupai huruf V. maka dari itu disebut mesin V, Di San andreas sendiri kebanyakan mobil sudah menggunakan mesin V walau tidak semuanya. Masih ada beberapa kendaraan yang menggunakan sejenis Inline, bahkan rotary. Lalu, apa yang membedakan antara mesin V yang satu dan mesin V yang lainnya? Tentu yang membedakan antara V6 dengan V8, V10 dengan V12 adalah jumlah Silinder. karena dikonfigurasi dengan bentuk V, jumlah silindernya harus berpasangan yang artinya jumlah silinder mesin V sendiri harus genap. Berikut sedikit penjelasan bedanya mesin V yang satu dengan V yang lainnya. V6 = 6 silinder V8 = 8 Silinder V10 = 10 Silinder dan seterusnya. Penggunaaan Mesin V? Untuk penggunaannya sendiri, mesin V biasa dipasang di mobil berperforma seperti mobil Sport dan sejenisnya. Untuk San andreas sendiri beberapa mobil yang menggunakan mesin V diantaranya Bullet, Banshee, dan beberapa mobil Transfender lainnya. Ya tentu karena alasan performa, mesin V bisa dibilang mesin yang bisa menghasilkan tenaga yang cukup besar dengan kebutuhan ruang engine yang tak terlalu besar. makanya, produsen mobil sport kebanyakan memasang atau menggunakan konfigurasi mesin V untuk kendaraan mereka. Mesin tercepat? Lalu, apakah berarti V12 lebih kencang daripada V10? V10 lebih kencang daripada V8 dan seterusnya? Tentu tidak, Memang jumlah silinder v12 lebih banyak ketimbang mesin V dibawahnya tapi itu bukan poin utama. ada beberapa hal yang membuat kendaraan bisa melaju kencang dan hal itu bukan hanya mesin. Segala aspek perlu diperhatikan, mulai dari Suspensi, torsi mobil, dan bahkan aerodynamic juga sangat berperan penting dalam cepat lambatnya mobil anda. Tapi jika anda bertanya apakah mesin V itu cepat? tentu saja, bahkan ajang balap Formula 1 semuanya menggunakan mesin V dari dulu. Untuk sekarang sampai disini dulu, jika rame mungkin saya akan lanjut ke mesin-mesin yang lainnya seperti euro, Inline, rotary dan sebagainya. Terima kasih… SC:Wikipedia, Otogrid. image SC: garasi.id, carbuzz, Vehq
Aldy Simatupang Posted November 7, 2021 Posted November 7, 2021 Nice Guide, baru tau ada bedanya V , V6 , V8 , V10 dan seterusnya. +1
$DR3AMER$ Posted November 25, 2021 Posted November 25, 2021 Guide kaya gini nih yang harusnya rame, apalagi buat street racer. Nice guide!
TehEsManis Posted November 25, 2021 Posted November 25, 2021 Nice guide bang jadi tau semua versi mesin V
$Nofanyem293$ Posted January 2, 2023 Posted January 2, 2023 On 7/7/2021 at 11:09 AM, mi zulk said: Beberapa hari yang lalu ada seseorang yang membuat sesuatu tentang Apa itu jenis muscle car? Nah, disitu juga dijelaskan kalo Rata-rata Muscle Car menggunakan mesin bertenaga V8. Nah, kamu sudah ngerti belum soal Mesin V8? Atau mungkin mesin V? Disini kita akan belajar soal Mesin V, pengaplikasiannya dan sedikit penjelasan soal mesin V. Mari kita simak.... Apa itu mesin V? Hide contents Pertama, kita harus tahu dulu apa itu mesin V? Secara teknis, mesin V sendiri adahal sebuah mesin/engine yang disusun atau dikonfigurasi dengan posisi piston menyerupai huruf V. maka dari itu disebut mesin V, Di San andreas sendiri kebanyakan mobil sudah menggunakan mesin V walau tidak semuanya. Masih ada beberapa kendaraan yang menggunakan sejenis Inline, bahkan rotary. Lalu, apa yang membedakan antara mesin V yang satu dan mesin V yang lainnya? Tentu yang membedakan antara V6 dengan V8, V10 dengan V12 adalah jumlah Silinder. karena dikonfigurasi dengan bentuk V, jumlah silindernya harus berpasangan yang artinya jumlah silinder mesin V sendiri harus genap. Berikut sedikit penjelasan bedanya mesin V yang satu dengan V yang lainnya. V6 = 6 silinder V8 = 8 Silinder V10 = 10 Silinder dan seterusnya. Hide contents Penggunaaan Mesin V? Untuk penggunaannya sendiri, mesin V biasa dipasang di mobil berperforma seperti mobil Sport dan sejenisnya. Untuk San andreas sendiri beberapa mobil yang menggunakan mesin V diantaranya Bullet, Banshee, dan beberapa mobil Transfender lainnya. Ya tentu karena alasan performa, mesin V bisa dibilang mesin yang bisa menghasilkan tenaga yang cukup besar dengan kebutuhan ruang engine yang tak terlalu besar. makanya, produsen mobil sport kebanyakan memasang atau menggunakan konfigurasi mesin V untuk kendaraan mereka. Hide contents Mesin tercepat? Lalu, apakah berarti V12 lebih kencang daripada V10? V10 lebih kencang daripada V8 dan seterusnya? Tentu tidak, Memang jumlah silinder v12 lebih banyak ketimbang mesin V dibawahnya tapi itu bukan poin utama. ada beberapa hal yang membuat kendaraan bisa melaju kencang dan hal itu bukan hanya mesin. Segala aspek perlu diperhatikan, mulai dari Suspensi, torsi mobil, dan bahkan aerodynamic juga sangat berperan penting dalam cepat lambatnya mobil anda. Tapi jika anda bertanya apakah mesin V itu cepat? tentu saja, bahkan ajang balap Formula 1 semuanya menggunakan mesin V dari dulu. Untuk sekarang sampai disini dulu, jika rame mungkin saya akan lanjut ke mesin-mesin yang lainnya seperti euro, Inline, rotary dan sebagainya. Terima kasih… SC:Wikipedia, Otogrid. image SC: garasi.id, carbuzz, Vehq lanjutkan bahas mesin2 lainnya bang, nice guide
Apri Yansyah Posted January 15, 2023 Posted January 15, 2023 di tunggu pembahasan mesin inline sama rotary dllnya
$winseven7$ Posted January 20, 2023 Posted January 20, 2023 Saya sukaa yang beginiian, apa lagi pecinta Street Racer lanjutkan terusss guide guide selanjutnyaa.
Recommended Posts
Create an account or sign in to comment
You need to be a member in order to leave a comment
Create an account
Sign up for a new account in our community. It's easy!
Register a new accountSign in
Already have an account? Sign in here.
Sign In Now